Arsip Berita
PUSTAKA Deraskan Literasi Informasi
PUSTAKA pada 5 Desember 2019 mengadakan workshop literasi informasi di ruang rapat gedung B Museum Tanah dan Pertanian untuk Polbangtan Bogor, Universitas Nusa Bangsa, Universitas Juanda, dan Kelompok Tani di wilayah Kota dan Kabupaten BogorPUSTAKA Raih Penghargaan Pengelola KKP Terbaik
PUSTAKA menerima penghargaan sebagai satker pengelola Kartu Kredit Pemerintah (KKP) terbaik dari KPPN Bogor.Resmi Ditutup: Pengadaan CPNS Kementerian Pertanian Tahun Anggaran 2019
Pendaftaran CPNS TA 2019 di Kementerian Pertanian yang berlangsung selama tanggal 11-27 November 2019 telah resmi ditutupRibuan Pengunjung Banjiri Museum Tanah dan Pertanian Peringati Hari Tanah Sedunia
Museum Tanah dan Pertanian pada 5 Desember 2019 menggelar peringatan Hari Tanah Sedunia“Dibuka” Pengadaan CPNS Kementerian Pertanian Tahun Anggaran 2019
Pendaftaran CPNS TA 2019 di Kementerian Pertanian dibuka mulai tanggal 11-27 November 2019 dan Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi berkas unggah akan ditayangkan pada tanggal 12 Desember 2019.Konsolidasi Internal Pelaksanaan Tusi dan Reformasi Birokrasi Ditjen Hortikultura
Ditjen Hortikultura melaksanakan Konsolidasi Internal Pelaksanaan Tugas dan fungsi (tusi) dan Reformasi BirokrasiKEMENTERIAN PERTANIAN RAIH ENAM (6) APRESIASI DAN PENGHARGAAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WILAYAH BEBAS DARI KORUPSI (WBK) DAN WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM)
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemen PAN dan RB) menyelenggarakan acara apresisasi dan penganugerahan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) tahun 2019 bertepatan dengan Hari Anti Korupsi Internasional di Hotel Bidakara, Jakarta, Selasa (10/12).SOSIALISASI LAYANAN KLINIK TANAMAN BBPPTP MEDAN DI WILAYAH BINAAN UPPT BATUBARA KAB. BATUBARA PROPINSI SUMATERA UTARA
Kegiatan dalam layanan Klinik Tanaman ini meliputi diagnosis penyakit tanaman, identifikasi OPT meliputi hama atau penyakit, gangguan non-OPT, tinjauan atau kunjungan lapangan ke kebun, konsultasi berbagai aspek tanaman, rekomendasi pengendalian OPT secara terpadu (PHT), pendampingan petani saat melakukan pengendalian, dan evaluasi hasil pengendalian atau efektivitas rekomendasi.KEPALA BPPSDMP : KESERIUSAN DAN KOMITMEN PEMERINTAH DAERAH SALAH SATU KUNCI SUKSES PEMBANGUNAN PERTANIAN
Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP), Prof Dedi Nursyamsi menyatakan niatnya akan menambahkan Dana Dekonsentrasi Penyuluhan Pertanian (Dekon) untuk 2020 pada provinsi yang realisasinya bagus pada 2019, begitupun sebaliknya.PUSDIKTAN BERKOMITMEN TERAPKAN GOOD GOVERNANCE
Good Governance di Indonesia telah diterapkan sejak era Reformasi. Dimana pada era tersebut telah terjadi perombakan sistem pemerintahan yang menuntut proses demokrasi yang bersih dan transparan. Banyaknya kecurangan dan kebocoran dalam pengelolaan anggaran dan akuntansi membuat kepercayaan rakyat terhadap pemerintah memudar.Video
Info Terpopuler
- Berikut Daftar 17 Jabatan Fungsional ASN Bidang Pertanian
- Sinergitas Kesekretariatan Kementerian Pertanian
- Pelamar CPNS Kementerian Pertanian tembus 35 Ribu Orang
- SISTER, Aplikasi Sertifikasi Memudahkan Dalam Peningkatan Kompetensi SDM Pertanian
- Pembinaan dan Penguatan Unit Pelaksana Teknis Lingkup Kementerian Pertanian